TUGAS KEWIRAUSAHAAN
PROPOSAL USAHA
LAMPU LAMPION
ANGGOTA :
INDRI CAHYA MAILANI P ( 55214317)
MARIZKA DWI CAHYANI ( 56214409)
MANAJEMEN KEUANGAN
UNIVERSITAS GUNADARMA
2016
BAB
I
PENDAHULUAN
VISI
Menjadikan
lampu lampion suatu produk yang bernilai
sebagai penghias rumah ataupun kamar tidur dengan kreativas dan inovatif
yang disukai oleh semua kalangan
masyarakat .
MISI
Memberikan kualitas yang terbaik dan terus mengembangkan dengan
membuat tampilan tampilan yang menarik dan unik.
BAB
II
ANALISI
PASAR DAN PEMASARAN
SEGMENTASI
PASAR
Ø Demografi
Target pemasaran lampu lampion ini yaitu semua kalangan baik anak-
anak, remaja, maupun para orang tua.
Ø Geografi
Semua daerah di Jabodetabek ( Jakarta , Bogor, Depok, Tanggerang ,
Bekasi )
Ø Sosiologi
Karna harga yang relative terjangkau maka pemasaran kami dari
kalangan bawah maupun sampai kalangan menengah keatas.
2.2
Bauran Pemasaran (4P)
1.
Produk
-Type
: Lampu Lampion Benang
-Brand
: Flash Yarn
-Quality : Menggunakan bahan-bahan yang
berkualitas tinggi dan baik
-Design : Bulat
-Size
: Sedang
2. Price
- Price list
: Rp. 45.000
3. Promotion
Advertising : Melalui mulut ke mulut, teman ,
face to face, brosur,dan instagram , facebook dan line.
4. Place
-Channel
: Jl.Kelapa
Dua . Depok, Jawa Barat.
-Location
: Kampus Depok Gunadarma
ALAT DAN BAHAN :
v Balon Karet
v Benang
v Lem Kayu
v Kuas
v Gunting
v Bola Lampu
v Fitting
Lampu
Cara membuat :
- Sediakan benang berwarna atau putih juga bisa lalu kemudian berikan lem kayu.
- Tiup balon sesuai ukuran yang anda inginkan kemuadian oleskan lem dengan kuas
- Lalu lilitkan balon tersebut dengan benang yang telah diberi lem kayu hingga tertutup semua bagian permukaanya. lakukan berulang ulang dan lapisi lagi dngan lem lalu lilit lagi.
- Kemudian keringkan . Butuh waktu yang cukup lama untuk menunggu lem kering jika balon berukuran besar.
- Setalah kering, balon yang ada didalam lampion diledakan menggunakan jarum. Lalu bersihkan sisa balonnya.
- Beri lubang dibagian bawah lampion untuk menaruh lampu.
- Lampu siap untuk dijadikan hiasan rumah atau kamar anda.
BAB
III
ANALISIS
KEUANGAN
3.1 Biaya-biaya Produksi
Lampion Benang 10 pcs
No.
|
Keterangan
|
Jumlah
|
Unit
|
Harga
Satuan
|
Harga
Total
|
1
|
Balon Kayu
|
10
|
pcs
|
500
|
5.000
|
2
|
Benang
|
20
|
pcs
|
5.000
|
100.000
|
3
|
Lem Kayu
|
3
|
pcs
|
8.000
|
24.000
|
4
|
Kuas
|
1
|
pcs
|
4.000
|
4.000
|
5
|
Gunting
|
1
|
pcs
|
10.000
|
10.000
|
6
|
Bola Lampu
|
10
|
pcs
|
7.000
|
70.000
|
7
|
Fitting Lampu
|
10
|
pcs
|
7.000
|
70.000
|
Total
Biaya
|
|
|
|
283.000
|
Harga Pokok Penjualan
Harga
Pokok Produksi
|
Rp.
283.000/10 = Rp . 28.300
|
Penentuan
Harga Jual
|
Rp. 45.000
|
Keuntungan
|
Rp. 16.700
|
ahhh gitu aja, hebat !!!!! :) semangat kakak
BalasHapusijin copas kak
BalasHapus